Visi PUSTIKOM UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon:

“Menjadi Pusat Teknologi Informasi dan Komunikasi yang Unggul, Handal, Kompetitif dan Terkemuka”

Misi PUSTIKOM UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon:

“Memberikan layanan sistem informasi manajemen, jaringan dan pangkalan data yang baik dengan melakukan inovasi secara terus menerus dan berkesinambungan untuk mewujudkan keunggulan Teknologi Informasi dan Pangkalan Data di UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon”